[FORUM] Hai Sista, menurut kalian Foundation/Base Make up apa yang cocok untuk warna kulit yang kecoklatan dan berminyak?

Dewi mustika | Beautynesia
Kamis, 22 Nov 2018 07:30 WIB
https://d3t543lkaz1xy.cloudfront.net/photo/temporary/23d897e49c820b3075352d3fb1629e55.jpeg
Hai sobat cantik, bagi tips dan pengetahuan dong tentang fondation yang cocok untuk kulit yang berwarna kecoklatan dan berminyak, soalnya sejauh ini belum ada merk yang pas buat aku. Muka aku sering kelihatan keringetan gitu kalau aku pakai fondation terus rasanya agak panas gimana gitu bawaannya gerah mulu mukanya..pada akhirnya make up gak tahan lama dimuka dan harus templok lagi..dan lagi kalau siang fondation nya suka kelihatan menggumpal di daerah tertentu,,bagi tips dong sista-sista...
(ebn/ebn)
Loading ...