Di Indonesia Hari Ayah diperingati setiap 12 November setiap tahunnya. Yup, tak cuma ada hari ibu saja. Hari ayah juga hadir untuk menghormati para ayah. Jadi, tidak ada salahnya ladies sekadar berterima kasih dan menunjukkan rasa sayang kamu di hari spesial ini. Karena pasti banyak momen berharga yang diberikan oleh ayah kamu. Yuk, coba ceritakan momen berharga kamu bareng ayah di sini!
(ebn/ebn)