Akhir tahun ini aku mau diajak ke Sumatera untuk ketemu dengan mama dan papa pacarku. Memang sih kami belum lama pacaran, baru sekitar 3 bulan. Tapi memang kami berencana untuk membawa hubungan ini ke arah yang serius ke depannya. Sekarang aku lagi bingung Ladies, gimana ya cara bikin first impression yang baik ke calon mertua? Karena kami ini beda budaya, takutnya first impression camer ke aku tuh jelek gitu...
(ebn/ebn)