Congratulations! Itulah kata pertama yang keluar dari mulutku untuk si cantik Kevin Lilliana yang baru saja berhasil menyabet penghargaan sebagai Miss International 2017. Tentu hal itu sangat membanggakan Indonesia kan ladies. Namun, dibalik kemegahan Miss International 2017 ternyata Kevin kerap bergaya santai dan sederhana lho seperti berikut ini. Gimana menurut kamu?
(ebn/ebn)