Aktris Lucy Boynton tampil dalam padanan bergaya preppy lewat perpaduan dress multiwarna dari koleksi busana siap pakai Chanepl spring/summer 2022 dan kemeja putih. Foto: Courtesy of Chanel
Model Soo Joo Park tampil elegan dalam balutan coat hitam klasik. Foto: BOBY/Courtesy of Chanel
Penyanyi dan Ibu dari Lily Rose-Depp, Vanessa Paradis tampil chic memakai atasan dan rok dari koleksi Chanel cruise 2021. Foto: BOBY/Courtesy of Chanel
Pharrell Williams kembali membuktikan bahwa terdapat kreasi dari Chanel yang bisa dikenakan kaum Adam. Ia memakai jaket dari koleksi Métiers d’art 2021. Foto: Courtesy of Chanel
Padanan dress dan jaket dari koleksi Chanel haute couture fall/winter 2021 menjadi pilihan gaya elegan Sofia Coppola. Foto: Courtesy of Chanel
Penulis dan style icon Caroline de Maigret kembali menunjukkan bahwa untuk tampil formal tak harus selalu memakai dress. Ia mengenakan atasan motif garis dan celana high-waisted. Effortlessly chic! Foto: Courtesy of Chanel