5 Cara Sederhana Mengatur Gaji Bulan, Biar Nggak Selalu 'Menangis' di Akhir Bulan!

YULITA PURNAMASARI | Beautynesia
Rabu, 31 Jan 2024 17:30 WIB
Cara mengatur gaji agar tidak boncos di akhir bulan/Foto: Getty Images/iStockphoto/Dicky Algofari

Beauties, nggak bisa dipungkiri ya, mengatur gaji bulanan telah menjadi salah satu tantangan untuk banyak orang. Sebab, salah-salah mengaturnya, uang habis tak bersisa mungkin akan kamu rasakan. 

Nah, mengatasi masalah tersebut, beberapa cara sederhana mengatur gaji bulanan ini bisa kamu terapkan, biar keuanganmu tetap baik-baik saja. Bagaimana caranya, simak!

(ria/ria)