Nggak Gampang Lupa, 4 Zodiak Ini Memiliki Ingatan Tajam Pada Setiap Kejadian di Hidupnya!

Yemima Prasetya Christiana Putri | Beautynesia
Jumat, 19 Apr 2024 06:45 WIB
Sederet zodiak yang memiliki ingatan tajam/Foto: freepik.com/drobotdean

Setiap orang memiliki kemampuan dalam menyimpan kenangan, baik kenangan buruk maupun kenangan indah. Tetapi, banyak pula yang mudah melupakannya karena tidak ingin mengingat kembali kenangan di masa lalu.

KeempatĀ zodiak berikut ini memiliki ingatan yang sangat tajam dan tidak mudah melupakan memori meski sudah terlewat bertahun-tahun lamanya. Ingatan tajam yang dimiliki zodiak berikut ini bagaikan pedang bermata dua. Kenali karakter zodiak berikut ini agar kita bisa mengenal mereka lebih dalam lagi.

(ria/ria)