Si Paling Tangguh, 5 Cara Kuat Menghadapi Tekanan Hidup ala Capricorn

Yemima Prasetya Christiana Putri | Beautynesia
Selasa, 06 Jan 2026 22:00 WIB
Cara Capricorn menghadapi tekanan hidup/Foto; freepik.com/kamranaydinov

Tekanan hidup adalah hal yang tidak bisa dihindari oleh siapa pun, termasuk dalam urusan sekolah, pertemanan, keluarga, maupun rencana masa depan. Setiap orang memiliki cara yang berbeda dalam menyikapi tekanan tersebut, tergantung pada kepribadian dan pola pikir masing-masing.

Menurut ilmu astrologi, Capricorn dikenal sebagai zodiak yang kuat secara mental, realistis, dan berorientasi pada tujuan. Cara pandang inilah yang membuat Capricorn mampu bertahan dan tetap melangkah maju meskipun berada dalam situasi yang penuh tekanan.

Berikut adalah cara Capricorn tetap kuat menghadapi tekanan hidup. Simak!

(ria/ria)