[FORUM] Ada yang pakai konjac sponge? Alat kecantikan bentuk spon untuk bersihkan wajah

Cahaya Hati | Beautynesia
Kamis, 22 Nov 2018 11:00 WIB
[FORUM] Ada yang pakai konjac sponge? Alat kecantikan bentuk spon untuk bersihkan wajah
https://beachwalkmuse.files.wordpress.com/2016/01/konjac-sponge.jpg
Biasanya cuci muka pakai tangan aja. Cuma temen aku rekomendasiin untuk pakai konjac sponge gt, teksturnya mirip sponge tapi lebih kenyal seperto karet dan kondisinya basah. Jadi emang udah dari sananya basah kalaupun di diubah bentuknya balik lagi ke semula. Ada yang udah pakai? Temenku biasanya pakai 1-2 bulan terus dia ganti
(ebn/ebn)
Gabung grup WhatsApp B-Nation!
Ngobrol soal kecantikan, hubungan sampe curhat!
GABUNG GROUP WHATSAPP
CERITA YUK!
Theme of The Month :

Theme of The Month :

Theme of The Month :

Theme of The Month :

Theme of The Month :

Komentar
0 Komentar TULIS KOMENTAR
Belum ada komentar.
Jadilah yang pertama memberikan komentar.

LATEST FROM B-NATION