Beberapa bulan terakhir, masyarakat berbondong-bondong membeli emas karena harganya yang meroket. Bahkan hari ini (15/4), harga emas Antam mengalami sedikit kenaikan, yaitu di angka Rp1,9 juta per gram. Lonjakan ini tak sedikit membuat orang FOMO dan rela antre panjang untuk mendapatkannya.
Tak sedikit pula yang bertanya, apakah emas benar merupakan investasi yang baik? Beauties yang ingin berinvestasi emas perlu tahu kalau selama ini, emas selalu dikenal sebagai safe haven (tempat berlindung yang aman). Ini dia alasannya!
(dmh/dmh)