5 Cara Efektif Merealisasikan Resolusi, Biar Nggak Gagal Lagi!

Raihannisa Fitriah | Beautynesia
Kamis, 22 Jan 2026 17:30 WIB
Cara Efektif Merealisasikan Resolusi, Biar Nggak Gagal Lagi!/ Foto: Freepik

Pergantian tahun biasanya identik dengan sejumlah orang yang mulai menyusun resolusi di tahun baru. Resolusi bisa berupa harapan, pencapaian, dan keinginan yang hendak dicapai oleh seseorang di tahun baru. 

Sayangnya, sering kali seseorang terlalu bersemangat di awal saja ketika merealisasikan keinginannya. Akhirnya, mereka kembali pada kebiasaan semula dan bahkan resolusi pun tidak tercapai. 

Hal ini lantaran resolusi yang dituliskan terlalu banyak dan tidak realistis. Dikutip dari News Northeastern, seorang profesor psikologi di Universitas Northeastern bernama Aaron Daniels  menyatakan bahwa cara efektif dalam mencapai suatu tujuan adalah dengan memulainya secara perlahan. 

Supaya nggak gagal lagi, berikut ini ada lima cara efektif merealisasikan resolusi di tahun baru. Yuk, terapkan!

(naq/naq)