6 Ciri Perempuan yang Nggak Suka Drama dalam Hidup

Gayuh Tri Pinjungwati | Beautynesia
Kamis, 16 Oct 2025 20:00 WIB
Ciri Perempuan yang Suka Menghindari Drama dalam Hidupmu/Foto: Freepik.com/ Lifeforstock

Drama dalam hidup memang bisa muncul dari mana saja, dari urusan pekerjaan, pertemanan, keluarga, hingga percintaan. Tapi tidak semua orang senang hidup dalam pusaran konflik.

Ada perempuan yang memilih untuk hidup tenang, jauh dari kegaduhan yang menguras energi. Perempuan seperti ini punya daya tarik tersendiri, ia tampak kalem, dewasa, dan tahu batasan yang sehat dalam hidupnya.

Nah, jika kamu penasaran seperti apa ciri perempuan yang selalu menghindari drama, berikut beberapa tanda yang bisa kamu kenali, seperti yang telah dilansir dari Geediting.

(naq/naq)