7 Amalan saat Peringatan Isra Mikraj yang Bisa Datangkan Pahala Besar

Natasha Riyandani | Beautynesia
Jumat, 16 Jan 2026 07:30 WIB
Sederet amalan sunnah untuk memperingati Isra Mikraj/ Foto: Freepik.com/freepik

Isra Mikraj menjadi salah satu peringatan keagamaan yang istimewa bagi umat Muslim di seluruh dunia. Peristiwa ini bukan hanya mengenang perjalanan luar biasa Nabi Muhammad saw., tetapi juga sebagai momen penting untuk memperkuat keimanan dan ketakwaan kepada Allah Swt.

Maka itu, penting untuk kita menyiapkan berbagai amalan sunnah jelang Isra Mikraj agar nilai spiritualnya bisa diteladani dan tertanam dalam hati.

(ria/ria)