8 Manfaat Menjalani Konseling Pranikah untuk Calon Pasutri

Meuthia Khairani | Beautynesia
Jumat, 14 Mar 2025 19:30 WIB
Manfaat konseling pranikah bagi calon pasutri/Foto: Freepik/freepik-diller

Mengarungi bahtera rumah tangga bukanlah hal yang mudah. Karena itu, ada banyak proses yang perlu dilewati sebelum kamu dan pasangan resmi menjadi pasangan suami istri.

Salah satu proses yang perlu dilewati adalah konseling pranikah. Program ini ditujukan untuk mendidik dan mempersiapkan calon pengantin untuk menghadapi pasang surut pernikahan, melatih keterampilan, dan mendukung pengembangan hubungan.

Ada baiknya bila kamu dan pasangan menjalani konseling ini untuk mendapatkan perspektif tentang bagaimana pernikahan dan mengindentifikasi potensi konflik yang akan terjadi, dan cara mengatasinya. Adapun manfaat dari konseling pranikah bagi sepasang calon suami istri adalah sebagai berikut. Simak!

(ria/ria)