Lee Na Young Comeback Setelah 3 Tahun dengan Membintangi Drama Korea Honour

Nevitalia Rosananda | Beautynesia
Kamis, 29 Jan 2026 17:00 WIB
Lee Na Young di drama Korea Honour/ Foto: Channel ENA

Aktris Korea Lee Na Young secara resmi comeback drama setelah hiatus selama tiga tahun. Proyek comeback-nya adalah drama original Genie TV, berjudul Honour, di mana ia memerankan peran pengacara untuk pertama kalinya sejak debutnya, Beauties.

Dalam cuplikan dramanya, Lee Na Young menampilkan karisma dan intensitas yang tak tertandingi. Bahkan sebelum tayang,  drama  ini telah menjadi pusat perhatian dari pemilihan pemerannya saja.

Simak informasi mengenai drama terbaru Lee Na Young berjudul Honour melansir dari Kbizoom berikut ini!

(sim/sim)