Ternyata 5 Kebiasaan Buruk Ini Jadi Penyebab Gigi Kuning, Yuk Mulai Hindari!

Regitha Mandasari Putri Suryana | Beautynesia
Minggu, 10 Dec 2023 08:00 WIB
Deretan kebiasaan buruk penyebab gigi kuning/Foto: Freepik/ Benzoix

Senyuman yang cerah dan dan gigi sehat bukan hanya aset estetika, tetapi juga mencerminkan kesehatan gigi yang optimal. Namun, seringkali kita menemui tantangan dalam menjaga warna alami gigi, terutama ketika menghadapi masalah gigi kuning yang sulit dihilangkan.

Sejumlah kebiasaan buruk sehari-hari ini ternyata dapat menjadi penyebab utama perubahan warna pada gigi. Yuk coba pahami beberapa kebiasaan yang sering diabaikan yang dapat menyebabkan gigi kuning. Simak!

(ria/ria)