6 Risiko Menjemur Pakaian di Dalam Rumah yang Perlu Kamu Waspadai

Belinda Safitri | Beautynesia
Rabu, 28 Jan 2026 16:00 WIB
Risiko menjemur pakaian di dalam rumah/ Foto: Freepik.com/katemangostar

Saat hujan turun berhari-hari atau ruang jemur terbatas, banyak orang memilih mengeringkan pakaian di dalam rumah. Cara ini memang terasa paling aman agar pakaian tetap kering tanpa bergantung pada matahari. Apalagi bagi hunian di area perkotaan atau apartemen, ruang terbuka sering kali tidak tersedia.

Namun, di balik kepraktisannya, menjemur pakaian di dalam ruangan dapat memicu sejumlah dampak yang jarang disadari. Karena itu, penting untuk memahami potensi bahayanya agar kamu bisa mengambil langkah pencegahan yang lebih bijak. Melansir Ideal Home, simak sejumlah risiko menjemur pakaian di dalam rumah. Simak!

(ria/ria)