Banyak orang langsung bahagia saat hari ulang tahunnya diingat dan dirayakan. Namun, tak sedikit juga yang justru tidak menyukainya.
Mereka tidak nyaman saat orang di sekitarnya berkumpul untuk menyanyikan "Selamat ulang tahun" dengan lantang. Hal ini bukan karena mereka termasuk orang yang kasar, tidak tahu terima kasih, atau antisosial lho, Beauties!
Untuk mereka, ulang tahun adalah tentang refleksi, kesederhanaan, dan hubungan yang bermakna. Dalam ilmu psikologi, orang yang tidak suka dirayakan ulang tahunnya punya beberapa ciri kepribadian. Apa saja itu? Simak!
(ria/ria)