Tanpa disadari, rasa percaya diri kita sering hancur karena kegagalan besar atau kritik yang kita dapatkan dari orang lain. Justru, kebiasaan kecil yang terus diulang setiap hari sering menjadi penyebab utama dari hal ini. Hal-hal seperti sering membandingkan diri dengan orang lain, hingga meremehkan pencapaian diri sendiri adalah kebiasaan yang perlu segera kita hentikan.
Dengan mengenali apa saja kebiasaan kecil yang dapat berdampak besar dan menghancurkan rasa percaya dirimu, kamu bisa mulai menghentikannya dan menggantinya dengan pola pikir yang lebih sehat. Jadi, mari kita bahas satu per satu kebiasaan kecil yang dapat merusak rasa percaya diri seseorang!
(sim/sim)