6 Alasan Berita Viral Sering Lebih Cepat Dipercaya daripada Fakta Resmi, Cek!

Nindya Putri Hermansyah | Beautynesia
Sabtu, 10 Jan 2026 15:30 WIB
Ilustrasi masyarakat menonton berita viral/Freepik: freepik

Di era digital sekarang, hampir setiap scroll di media sosial selalu ditemui berita yang bikin heboh. Kamu pasti pernah merasakan, kadang berita yang viral justru lebih cepat kita percaya dibandingkan fakta resmi yang sudah diverifikasi. Fenomena ini bukan kebetulan, ada alasan mengapa informasi sensasional bisa lebih cepat diterima oleh banyak orang.

Berita viral sering mengombinasikan judul provokatif, cerita emosional, dan cepat tersebar lewat grup chat atau platform video pendek. Yuk, simak lebih dalam agar kamu paham dan apa yang bisa kita lakukan agar tetap cerdas dalam menyaring informasi!

(ria/ria)