6 Cara Mengatur Keuangan untuk Rencana Liburan Akhir Tahun, Yuk Persiapkan!

Natasha Riyandani | Beautynesia
Senin, 20 Nov 2023 10:30 WIB
Cara mengatur keuangan agar tidak over budget saat liburan/ Foto: Freepik.com/tirachardz

Menjelang pergantian tahun, banyak orang yang sudah mempersiapkan rencana liburan akhir tahun bersama keluarga maupun sahabat. Liburan akhir tahun bisa menjadi salah satu cara melepaskan penat setelah satu tahun ke belakang melakukan aktivitas yang melelahkan.

Tapi, ketika hendak berlibur kamu tidak bisa mengabaikan anggaran dana yang dikeluarkan, lho. Beauties perlu mengatur keuangan sebelum pergi berlibur, supaya anggaran dana yang sudah disiapkan dari jauh-jauh hari tidak over budget.

Nah, biar rekening tidak boncos sesudah liburan, berikut adalah cara mengatur keuangan sebelum pergi liburan agar terhindar dari over budget. Simak infonya di sini!

(ria/ria)