Meal prep termasuk teknik menyimpan makanan dengan tujuan untuk menghemat waktu dan tenaga. Selama Ramadan, meal prep akan memudahkan kamu dalam menyajikan menu berbuka, apalagi bagimu yang memiliki segudang aktivitas.
Kamu bisa mulai dari membeli bahan makanan segar, mulai dari sayur, daging, hingga bumbu rempah. Selain itu, pastikan juga kamu membeli wadah untuk menyimpan makanan dalam lemari pendingin.
Jangan lupa pula siapkan label nama yang akan digunakan sebagai penanda. Tidak hanya menyajikan menu utama, kamu juga bisa menyiapkan menu pendamping hingga pencuci mulut.
Nah, bagi kamu yang masih mencari ide meal prep untuk Ramadan tahun ini, berikut Beautynesia bagikan 3 idenya yang dikutip dari delish.com dan tasty.co.
(sim/sim)