Konsumsi saat Promil, Ini 9 Makanan yang Dapat Membantu Meningkatkan Kualitas Sel Telur

Belinda Safitri | Beautynesia
Kamis, 01 Jan 2026 18:00 WIB
Makanan yang dapat meningkatkan kualitas sel telur/ Foto: Freepik.com/pvproductions

Beauties, menjalani program hamil bukan hanya soal waktu dan kesiapan mental, tetapi juga bagaimana tubuh dipersiapkan dari dalam. Faktanya, asupan nutrisi berperan besar dalam menentukan kualitas sel telur yang nantinya berpengaruh pada peluang pembuahan hingga kesehatan kehamilan.

Oleh karena itu, selain menjaga pola hidup sehat, pemilihan makanan yang tepat juga sangat penting. Kabar baiknya, beberapa jenis makanan diketahui mengandung nutrisi yang mendukung keseimbangan hormon, memperbaiki sel, serta menjaga kesehatan sistem reproduksi secara menyeluruh.

Dirangkum dari IVF Clinic dan Felicity IVF, yuk simak daftar makanan yang dapat meningkatkan kualitas sel telur yang bisa kamu konsumsi saat promil! 

(ria/ria)